REMBUG STUNTING KALURAHAN SELANG TAHUN 2022
Thomas Adm 08 Juli 2022 15:05:29 WIB
Selang,08-07-2022 Acara REMBUG STUNTING DI KALURAHAN SELANG,yang dihadiri oleh Panewu Kapanewon Wonosari diwakili oleh Djawatan Kemakmuran,Puskesmas II Wonosari,Pendamping Paud,Babinsa,Bhabinkamtibmas Selang,Kader Kalurahan Selang,Pamong Kalurahan Selang,Bamuskal,Lpmk dan Tokoh Masyarakat Selang.
Acara berlangsung lancar dari awal hingga akhir,banyak usulan-usulan dari peserta Musyawarah yang kedepan akan diajadikan acuan tindakan ataupun kegiatan dalam pencegahan dan penanganan Stunting di Kalurahan Selang secara skala Prioritas.
Terimakasih kepada Semua Pihak yang Terlibat dalam Musyawarah ini.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- " LISTEN TO THE FUTURE " PERINGATAN ANAK DUNIA 2024
- PENTAS SENI KALURAHAN SELANG DAN PERPISAHAN KKN SEKRUP 2024
- Gelar Potensi Kalurahan Rintisan Budaya Selang Tahun 2024
- Imunisasi JE Berjalan Lancar
- PELUNCURAN LOGO HUT GUNUNGKIDUL KE 194 Tahun 2024
- MUSRENGBANGKAL 2025
- LOMBA PENGAGUNGAN HUT RI KE 79 DI KALURAHAN SELANG